Pengamanan di Bulan Ramadhan dan Lebaran 2023, Polri Siapkan Operasi Ketupat dalam Waktu Dekat Ini

Avatar photo

- Pewarta

Selasa, 7 Maret 2023 - 06:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Pol Ahmad Ramadhan. (Dok. Tribratanews.polri.go.id)

Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Pol Ahmad Ramadhan. (Dok. Tribratanews.polri.go.id)

TOPIKPOST.COM – Polri saat ini tengah menyiapkan kegiatan Operasi Ketupat jelang pengamanan kegiatan masyarakat untuk Hari Raya Idulfitri 2023.

“Menjelang lebaran operasi ketupat 2023 dalam waktu dekat akan dilaksanakan,” ujar Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Pol Ahmad Ramadhan kepada wartawan, Senin 6 Maret 2023.

Ramadhan menuturkan Operasi Ketupat nantinya dimaksudkan agar masyarakat nantinya dapat menjalankan kegiatan dengan perasaan nyaman dan aman.

Termasuk dengan pengecekan ruas lalu lintas yang nantinya akan digunakan untuk arus mudik dan arus balik di Jalur Pantai Utara (Pantura) atau Pantai Selatan (Pansela).

“Operasi ini merupakan operasi kemanusiaan tentunya dalam hal di masyarakat yang akan mudik dan balik dapat menggunakan ruas jalan dengan aman, selamat tertib lancar dan tentunya sehat,” jelasnya.***

Berita Terkait

Penangkapan Kapal Malaysia oleh KKP Ungkap ABK WNI Ilegal dan Trawl Perusak Laut Indonesia
Desakan Evaluasi Kemenkes dari Fakultas Kedokteran Direspons Istana Sebagai Masukan Profesional Penting
Penangkapan Diam-diam di Solo, Bos Tekstil Iwan Setiawan Lukminto Tersandung Dugaan Korupsi
Presiden Prabowo Subianto Menyambut Albanese, Dentuman Meriam dan Diplomasi di Tengah Krisis Global
Desakan KPK Ambil Alih Kasus Penyuapan Rp50 Miliar Sugar Group ke Zarof Ricar Semakin Menguat
Presiden Prabowo Subianto Imbau Kepala Daerah dari Partai di KIM Gencarkan Perbaikan Sekolah
Abaikan Efisiensi, Presiden Prabowo Subianto Sebut Ada Birokrasi yang Merasa Sudah Menjadi Raja Kecil
Sidak Lagi, Prabowo Subianto Cek Makan Bergizi Gratis di SDN 1 dan SDN 2 Bogor, Disambut Antusias Para Pelajar

Berita Terkait

Jumat, 30 Mei 2025 - 08:53 WIB

Penangkapan Kapal Malaysia oleh KKP Ungkap ABK WNI Ilegal dan Trawl Perusak Laut Indonesia

Sabtu, 24 Mei 2025 - 08:58 WIB

Desakan Evaluasi Kemenkes dari Fakultas Kedokteran Direspons Istana Sebagai Masukan Profesional Penting

Kamis, 22 Mei 2025 - 07:28 WIB

Penangkapan Diam-diam di Solo, Bos Tekstil Iwan Setiawan Lukminto Tersandung Dugaan Korupsi

Kamis, 15 Mei 2025 - 16:06 WIB

Presiden Prabowo Subianto Menyambut Albanese, Dentuman Meriam dan Diplomasi di Tengah Krisis Global

Kamis, 15 Mei 2025 - 07:07 WIB

Desakan KPK Ambil Alih Kasus Penyuapan Rp50 Miliar Sugar Group ke Zarof Ricar Semakin Menguat

Berita Terbaru